7/25/2016

Candi Borobudur Sebagai Keajaiban Dunia Indonesia

Candi Borobudur Sebagai Keajaiban Dunia Indonesia | FindWisata - Sesuai dengan judulnya hari ini FindWisata akan mempublikasikan update terbaru dengan artikel yang berjudul Candi Borobudur Sebagai Keajaiban Dunia Indonesia , untuk artikel teratas FindWisata banyak membahas tentang Tempat-tempat Wisata Yang Banyak Dikunjungi, Tempat Wisata Terindah, Air Terjun Terindah, Destinasi Wisata Instagramable/ instagramble Buat Kamu Yang Hobi Sefie, Objek Wisata Murah, Hits, Terabru, Rekomendasi Wisata Kuliner, Penginapan Murah, Wisata Pantai, Wisata Puncak, Wisata Pegunungan, Wisata Air, Wista Keluarga, Info Akomodasi, Tiket Masuk, Parkir dan Transportasi, Tempat Keren Yang Hits, dan Review Tempat Liburan Yang Asik, Masih banyak lagi. Baiklah, kembali ke artikel Candi Borobudur Sebagai Keajaiban Dunia Indonesia yang masih bagian dari kategori Article, eksplore, Indonesia, Magelang, Wisata, Jadi kamu dapat juga menelusuri artikel menarik lainnya melalui kategori tersebut, untuk membaca update terkait tentang Candi Borobudur Sebagai Keajaiban Dunia Indonesia . Untuk melanjutkan artikel ini silahkan simak dalam paragraf selanjutnya hingga akhir...

Candi Borobudur Sebagai Keajaiban Dunia Indonesia


Candi Borobudur Sebagai Keajaiban Dunia Indonesia -  Ini adalah tempat wisata yang terkenal di Jawa Tengah tepatnya dikota Magelang, tempat wisata yang juga tercatat sebagai salah satu keajaiban dunia ini memang mengundang banyak pengunjung tidak hanya dari dalam negri namun juga dari luar negri atau mancanegara yang ingin berwisata ke tempat ini. Nama dari satu tempat yang begitu fenomenal ini adalah Candi Borobudur sebagai Keajaiban Dunia Indonesia dan juga sebagai cagar budaya. Jadi bagi anda yang sedang berkunjung atau ingin mengunjungi kota Magelang Jawa Tengah, maka tidak afdol bila anda tidak mengunjungi Candi Borobudur ini sebab anda akan merasakan bagaimana keindahan tidak hanya dari Candi dengan berbagai ukiran reliefnya saja, namun anda juga bisa memakai tempat ibadah ini untuk berfoto sebab meilhat pemandangan dari atas Candi ini begitu mempesona sehingga anda tidak heran jika banyak turis yang datang ke Candi Borobudur walau hanya sekedar berwisata dan foto-foto . Candi ini merupakan Candi bagi Umat Budha , candi ini disebut sebagai jajaran Candi Budha terbesar di Indonesia, bahkan UNESCO telah menyatakan bahwa Candi Borobudur merupakan salah satu warisan leluhur didunia, telah dinyatakan pada tahun 1991.





Bagi anda yang bertanya-tanya , bagaimana seluk beluk dari Candi Borobudur ini akan saya bahas .
Candi Borobudur memiliki luas yaitu 123 x 123 meter persegi , namun tak hanya cukup itu, candi ini memiliki 10 tingkat ,jadi bagi anda yang tidak terbiasa olahraga maka siap-siap capek yaa bila ingin mencapai puncaknya ,, *justKidding :-D . Dinding dari candi ini bisa kita lihat banyak sekali hiasan relief sebanyak 1460 relief dipajang di dinding dan panel-panel Candi Borobudur yang menceritakan tentang tingkat kehidupan dari Budha. Relief di dinding bagian bawah adalah menceritakan tentang perilaku buruk manusia pada umumnya yang diselimuti hawa nafsu, emosi dan segala hal yang membuatnya bisa masuk kedalam neraka, bagian bawah tersebut disebut dengan “Kamadhatu”. Nah pada bagian tengah candi bisa kita lihat adalah relief-relief yang menggambarkan tentang manusia yang diceritakan mereka ini sudah bebas dari hawa nafsu duniawi , bagian tengah ini disebut “Rapadhatu” . Yang terakhir bagian teratas dari Candi Borobudur ini menjelaskan tentang bagaimana tingkatan dari pencapaian teratas yang dimana para Dewa bersemayam, bagian atas ini disebut dengan “Arupadhatu”.

Sebenarnya dari 3 bagian relief tersebut sebenarnya masih ada relief yang terkububur dibagian bawah candi ,menurut para ahli bagian relief yang terkubur tersebut bernama “karmawibhangga”, relief bagian bawah yang terkubur ini menggambarkan tingkatan terbawah manusia yaitu perilaku buruk dari manusia yang selalu dibalut dengan hawa nafsu, seperti bergosip, iri, memperkosa dan masih banyak lagi. Bahkan ada yang menyatakan ada relief yang menggambarkan hubungan badan suami istri. Namun ada 2 alasan mengapa bagian relief ini dipendam yaitu antara lain dianggap tidak sopan atau senonoh dan juga alasan lainnya agar bangunan candi bisa berdiri kokoh.

Keistimewaan lain dari Candi ini tersusun dari sekian banyak balok vulkanik dan membentuk 504 arca, juga 72 stupa serta membentuk sebuah stupa yang besar induk di bagian puncaknya. Lebih uniknya lagi adalah semua balok-balok di candi ini disusun tanpa menggunakan perekat, semen atau apapun jadi terlihat kesannya seperti susunan lego raksasa super besar.




Nah bagi anda yang bekum mengunjungi Candi Borobudur ini , ayo segera kunjungi wisata Candi Borobudur di Magelang ini, anda bisa berfoto, membeli suvenir, makan-makanan yang ada disana, yang jelas anda pasti akan puas bila mengunjungi wisata yang ada di Jawa Tengah ini, tidak kalah dengan tempat wisata lainnya. Have Fun guyss... 




Sebagai penutup artikel tentang Candi Borobudur Sebagai Keajaiban Dunia Indonesia saya berharap dapat bermanfaat untuk anda yang sedang mencari artikel diatas dan menemukan solusinya di FindWisata, beberapa isi dan poin dari artikel diatas mungkin didapat dari berbagai sumber dan blog ini mengcopy sebagian atau beberapa part dan dikemas ulang. Terima Kasih

Comments